Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Kunci Jawaban Kelas 6 Matematika Halaman 161 162 Volume Bangun Ruang Latihan Soal Senang Belajar Matematika

Kunci Jawaban Kelas 6 Matematika Halaman 161 162 Volume Bangun Ruang Latihan Soal adalah  jawaban-jawaban latihan soal Bab 3 Buku Senang Belajar Matematika SD/MI Kurikulum 2013. Adapun materi Bab 3 yang di bahas pada soal dan kunci jawaban ini adalah menghitung Volume Bangun ruang prisma, Volume tabung dan luas selimut tabung, Volume limas, Volume kerucut dan luas permukaan kerucut, dan volume bola.

Kunci-Jawaban-Kelas-6-Matematika-Halaman-161-162-Volueme-Bangun-Ruang
Kunci Jawaban Kelas 6 Matematika Halaman 161 162 Volume Bangun Ruang Latihan Soal Senang Belajar Matematika

Kunci Jawaban Kelas 6 Matematika Halaman 161 162 Volume Bangun Ruang Latihan Soal ini bertujuan untuk memberikan siswa dan orang tua sarana media pembelajaran yang dapat di akses setiap saat, terutama ketika membutuhkan jawaban-jawaban alternatif. Berikut Kunci Jawaban Kelas 6 Matematika Halaman 161 162 Volume Bangun Ruang Latihan Soal Senang Belajar Matematika.

11. Sebuah kerucut dengan V = 8.316 cm3,  t = 18 cm,  π = 22/7 . Hitunglah : 
a. panjang jari-jari kerucut. 
b. luas selimut kerucut. 

Kunci Jawaban :
Diketahui : 
v = 8.316 cm³
t = 18 cm
π = ²²/₇

Ditanya : 
a. Jari jari (r) ?
b. Luas selimut ?

Penyelesaian
a).
r = (V * 3): (π * t)
r = √(8,316 * 3): (22/7 * 18)
r = √(24,948 / 56,57)
r = √441
r = 21 cm
Jadi panjang jari-jari (r) kerucut tersebut adalah 21 cm

b). 
s = √(t) 2 + (r) 2
s = √ (18) 2 + (21) 2
s = √324 + 441
s = √765
s = 27,7 cm
        
Luas Selimut (Ls)
Ls = 22/7 *r*s
Ls = 22/7*21*27,7
Ls = 1.828,2 cm²

Jadi luas selimut kerucut tersebut adalah 1.828,2 cm²

12. Luas selimut kerucut = 251,2 cm². Garis pelukisnya = 10 cm. Hitunglah 
a. panjang jari-jari kerucut 
b. volume kerucut. 

Kunci Jawaban :
Diketahui : 
Ls = 251,2 cm²
s = 10 cm

Ditanya : 
a. Jari jari (r) ?
b. Volume ?

Penyelesaian
a).
r = Ls : (π * s)
r = 251,2: (3,14 * 10)
r = 251,2: 31,4
r = 8 cm
Jadi panjang jari-jari (r) kerucut tersebut adalah 8 cm

b).
Untuk mencari volumenya terlebih dahulu kita cari tingginya (t)
t = √(s) 2 - (r) 2
t = √(10) 2 - (8) 2
t = √100 - 64
t = √36
t = 6 cm

Maka Volume Kerucut (v)
V = 1/3 * 3,14 * r * r * t
V = 1/3 * 3,14 * 8 * 8 * 6
V = 401,92 cm³
Jadi volume (v) kerucut tersebut adalah 401,92 cm³

13. Luas selimut tabung Ls = 176 cm². Jika r alasnya = 7 cm. Hitunglah volumenya? 

Kunci Jawaban :
Untuk mencari volumenya terlebih dahulu kita cari tingginya (t)
Ls tabung = 2 *π*r*t
176 cm² = 2 * 22/7 * 7 * t
176 cm² = 44 * t
t  = 176 : 44 cm
t  = 4 cm

Volume tabung
V = π*r²*t
V = 22/7*7*7*4 
V = 616 cm³
Jadi volume (v) tabung tersebut adalah 616 cm³

14. Ukuran tas tas limas segi empat yang akan dibuat Siti  s = 24 cm, dan t = 35 cm. Berapa cm² kain yang dibutuhkan?

Kunci Jawaban :
Tinggi segitiga sisi tegak pada limas
t = (35) 2 + (24/2) 2
t = 1.225 + 144
t = 1.369
t = 37 cm

Luas kain dibutuhkan (Lk)
Lk = L alas + 4 * L Segitiga sisi tegak
Lk = (s * s) + 4 *(1/2 * a * t)
Lk = (24 * 24) + 4 * (1/2 * 24 *37)
Lk = 576 * 1.776
Lk = 2.352 cm²

Jadi kain yang dibutuhkan Siti adalah 2.352 cm²

15. Akuarium berbentuk tabung berdiameter 42 cm dan t = 50 cm. Berapa liter air jika tabung tersebut di isi penuh ? 

Kunci Jawaban :
Untuk mencari volumenya terlebih dahulu kita cari panjang jari-jari tabung (r) r = 42/2 = 21 cm
Maka :
V = π*r*r*t
V = 22/7*21*21*50
V = 69.300 : 1.000
V = 69,3 liter

Jadi banyaknya air yang diperlukan untuk mengisi akuarium tersebut hingga penuh adalah 69,3 liter


16. Hitunglah luas permukaan dan volume gambar di bawah ini! 

Kunci-Jawaban-Kelas-6-Matematika-Halaman-161-162-Volueme-Bangun-Ruang

Kunci Jawaban : 
Luas Permukaan (Lp) 
Lp = 2 * (2 * (1/2 *a*t) + 2 * (1/2 *a*t) + 2 * (p*l) + 2 * (p*l) + 2 * (p*l)
Lp = 2 * (2 * ( 1/2 * 10 * 8) + 2 * (1/2 * 5 * 8) + 2 * (24 * 5) + 2 * (5 * 8) + 2 * (14 * 5)
Lp = 2 * (80 + 40) + 2 * (120) + 2 * (40) + 2 * (70)
Lp = 240+ 240 + 80 + 140
Lp = 700 cm²
Jadi luas permukaan bangun ruang gabungan tersebut adalah 700 cm²

Volume limas (V)
V = 1/3 * l alas * t
V =1/3 * 10 * 5 * 6 
V = 1/3 * 300
V =100 cm³

Dikarenakan terdapat 2 buah limas
V =100 cm³ * 2 
V =  200 cm³

Volume Balok (V)
V = p * l * t
V = 24 * 5 * 8
V = 960 cm³

Volume seluruh bangun
V = V limas + V balok
V = 200 cm³ + 960 cm³
V = 1.160 cm³

Jadi volume (v) bangun sesuai gambar tersebut adalah 1.160 cm³

17. Adik Udin mempunyai celengan dengan t = 20 cm dan d = 14 cm. Berapa volume dan luas permukaan celengan tersebut?
Kunci-Jawaban-Kelas-6-Matematika-Halaman-161-162
Kunci Jawaban : 
Volume celengan (V)
V = V Tabung + V Kerucut
V = (π * r  *r *t) + (1/3 x π * r * r * t)
V = (22/7 * 7 * 7 * 14) + (1/3 * 22/7 * 7 * 7 * 6)
V = 2.156 + 308
V = 2.464 cm³
Jadi volume (v) celengan Udin tersebut adalah 2.464 cm³

S = √(7) 2 + (6) 2
49 + 36
85

Luas Permukaan 
Lp = π * r * s + π * r * + 2 * π * r * t
Lp = 22/7 * 7 * 85 + 22/7 x 7 x 7 + 2 x 22 / 7 x 7 x 14
Lp = 22 85 + 154 + 616
Lp = (22 85 + 770) cm²
Jadi luas permukaan celengan Udin tersebut adalah (22 √85 + 770) cm²

18. Berapa luas kain dibutuhkan Meli membuat tas prisma segitiga dengan s segitiga = 30 cm, dan t = 10 cm.

Kunci Jawaban :  
Luas Kain (Lk)
Lk = 2 * L alas + K  alas * t
Lk = 2 * (1/2 *a*t) + (a + b + c)* t
Lk = 2 * (1/2 * 30 * 30) + (30 + 30 + 30) * 10
Lk = 2 * (450) + (90) * 10
Lk = 900 + 900
Lk = 1.800 cm²

Jadi kain yang dibutuhkan oleh Meli adalah 1.800 cm²

19. Berapa liter volume air milik Edo yang berbentuk bola dengan d = 14 cm. 

Kunci Jawaban :  
Volume bola
V = 4/3*π*r³
V = 4/3 * 22/7 *7³
V = 1.437,3 cm³
Jadi Volume air pada tempat air minum milik Edo adalah 1.437,3 cm³

20. Berapa luas kertas yang dibutuhkan untuk membuat kotak makanan prisma segi enam dengan s = 4 cm dan t = 20 cm. 

Kunci Jawaban : 
Luas kertas yang dibutuhkan
Luas = 2 * L alas + K alas * t
Luas = 2 * (2.598 * s * s) + (6 * s) * t
Luas = 2 * (2.598 * 4 * 4) + (6 * 4) * 20
Luas = 2 * (41.568) + (24) * 20
Luas = 83.136 + 480
Luas = 563.136 cm³

Jadi luas kertas yang dibutuhkan untuk membuat kotak makanan tersebut adalah 563.136 cm³


Demikianlah Kunci Jawaban Kelas 6 Matematika Halaman 161 162 Volume Bangun Ruang Latihan Soal Senang Belajar Matematika Nomor 11 s/d 20. Sedangkan Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 Halaman 161 162 Nomor 1-10 dapat kembali dengan Link masuk bawah ini :


Latihan Soal Matematika Bab 3 No.1 - 10


Terima kasih sudah membaca dan mengunjungi postingan Kunci Jawaban Kelas 6 Matematika Halaman 161 162 Volume Bangun Ruang Latihan Soal Senang Belajar Matematika ini. Kami berdoa agar kunci jawaban ini dapat bermanfaat bagi siswa-siswi yang membutuhkannya. Terima kasih atas semuanya.

Semoga bermanfaat

Posting Komentar untuk "Kunci Jawaban Kelas 6 Matematika Halaman 161 162 Volume Bangun Ruang Latihan Soal Senang Belajar Matematika"